Theater

Salah satu pertunjukan yang akan kami tampilkan di Berbudi Festival adalah Theater. Sasarannya adalah teman-teman SMA-SMK Berbudi, sebagai salah satu cara meningkatkan percaya diri dan berkreasi melalui peran.

Maka dari itu, kami pun mulai mengaudisi para peserta hari Rabu, 28 Agustus 2013 dan memilih 10 orang, yaitu Angga, Ainun, Agus, Lika, Nanda, Indi, Puji, Fitri, Rindi, dan Della. Cerita yang akan ditampilkan ialah tentang siswa baru yang mendapatkan beasiswa putra-putri daerah di Jakarta. Karena waktu yang terus berjalan , maka kami pun melakukan latihan intensif seminggu sebelum Berbudi Festival dimulai.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan para siswa/i dapat mengembangkan bakat mereka dibidang non-akademik, salah satunya Theater.

Leave a Reply